SELAMAT DATANG DI BLOG BISTORI (BISNIS DAN TUTORIAL) >> Blog yang berisi Panduan Cari Usaha Sampingan dan Bisnis Online Untuk Pemula/Gaptek Internet dan juga Mengenai Tutorial Komputer dan Blogger

Sunday, 13 January 2013

Cara Menampilkankan Menu Run di Start Menu

Cara  Menampilkankan Menu Run di Start Menu  | Free Download Software | Menu Run Muncul di Start Menu - posting kali ini KBG akan searching cara menampilkan atau memunculkan run di start menu - Walaupun kelihatannya sepele tetapi Menu Run merupakan salah satu fitur dari windows, yang berfungsi untuk menjalankan suatu program tertentu. Dengan menggunakan run user bisa melakukan perintah - perintah membuka program termasuk yang tidak ada di menu all program, seperti membuka group policy editor ( gpedit ), registry editor ( regedit ), command, shutdown, restart dengan penghitung waktu serta program - program yang lain. Menu run biasanya berada di start menu. Namun jika di start menu tidak kelihatan Run, sobat bisa memunculkannya dengan cara mengikuti langkah - langkah sebagai berikut :
  1. Klik kanan pada Start
  2. Pilih properties.
  3. Aktifkan tab Start menu
  4. Klik tombol Customize.
  5. Scroll / geser kebawah
  6. Aktifkan / beri tanda centang pada run command
  7. Klik OK
  8. Selamat Mencoba 
Semoga Cara  Menampilkankan Menu Run di Start Menu  | Free Download Software | Menu Run Muncul di Start Menu bisa bermanfaat, jangan lupa tambahkan jaringan teman dan berikan donasi di Kolom Blog GRATIS,

Sumber : http://kolombloggratis.blogspot.com

No comments:

Post a Comment